Cara Paling Mudah Download Video di YouTube Tanpa IDM / Software

Hey nyetir lovers.. Bagi anda yang belum tau cara download video di YouTube tanpa menggunakan software (sepeti IDM --Internet Download Manager) disini bisa anda baca tutorial bagaimana cara paling mudah downlod video youtube dengan cepat.

Semua pasti sudah familiar dengan salah satu situs web berbagi video paling fenomenal di jagat internet ini, ya YouTube memungkinkan kita sebagai pengguna dapat mengunggah, menonton, dan berbagi video.

Berikut adalah salah satu cara tercepat yang bisa anda lakukan ketika ingin menyimpan sebuah vidio dari youtube ke PC / laptop anda:

1. Buka dulu vedio yang ingin anda download, sebagai contoh video lucu:



2. Pada address bar browser yang anda pakai, tambahkan hurup "ss" di belakang "http://www." atau di depan "youtube.com/watch?v=KnypDoZ2_II", maka hasilnya seperti ini : "http://www.ssyoutube.com/watch?v=KnypDoZ2_II". Kemudian tekan ENTER.

cara download video youtube


3. Tunggu beberapa saat, maka anda akan dibawa ke halaman link download-nya.

cara download video dari youtube


4. Lalu tinggal pilih format video yang anda inginkan, seperti MP4, 3gp, atau FLV.

cara download video di youtube


5. SELESAI.


Demikian trik ampuh atau cara download video youtube dengan mudah dan cepat tanpa menggunakan IDM, gampang kan? Selamat mengunduh video-vedio kesayangan anda di YouTube!
Cara Paling Mudah Download Video di YouTube Tanpa IDM / Software | YogY | Rate: 5